Cara Menggabungkan Dan Memasukan Subtitle Ke Film Secara Permanen Dengan GOM Player

Kita langsung saja bahas cara menggabungkan dan memasukan subtitle ke film secara permanen pada gom video player terbaru 2017 dimana tutorial yang akan kita sampaikan pada kesempatan kali ini merupakan lanjutan dari postingan sebelumnya Yang akan saya janjikan yang di mana yang menyangkut tentang bagaimana setelah kita mendapatkan atau mendownload file SRT atau file subtitle berbahasa Indonesia dan memasukkannya kepada film atau video yang akan kita terjemahkan tersebut.

Bagi sebagian orang yang sudah biasa mendownload subtitle bahasa Indonesia untuk menonton film-film mancanegara mungkin cara memasukkan subtitle yang sudah mereka download bukanlah hal yang sulit lagi karena mereka sudah biasa melakukan Bagaimana cara menggunakan subtitle subtitle bersangkutan tersebut dan memasukkannya ke film-film maupun video-video yang mereka dapatkan dan mereka ambil dari internet atau dapatkan dari orang lain.

Baca: Cara Download Subtitle Berbahasa Indonesia Untuk Video dan Film Tertentu

Ok untuk mempercepat waktu dan mempersingkat waktu kita langsung saja membahas yang menyangkut dengan Bagaimana cara mudah dan cara cepat memasukkan subtitle Indonesia ke dalam video player tertentu dan tutorial ini saya menggunakan GOM Player atau Gom Media Player dan umumnya Jika Anda membeli laptop baru Maka umumnya para teknisi atau para penginstal sistem operasi yang Anda gunakan pada laptop bersangkutan tersebut umumnya Gom player yang paling banyak digunakan Setahu saya.

tips cara menggabungkan subtitle dengan film tanpa software terbaru 2017

Berikut adalah bagaimana panduan singkat dan panduan cepat cara memasukkan subtitle berbahasa Indonesia untuk film yang akan kita nonton dan berikut adalah ulasannya:

1. Pada langkah yang utama silakan buka film maupun movie maupun video yang akan anda berikan subtitle lalu kemudian pada area video player tersebut klik kanan > subtitles > subtitle explorer atau anda bisa menggunakan pintasan keyboard (alt+e) lalu jangan lupa klik show subtitle di bagian atasnya agar nanti setelah file subtitle Anda masukkan bisa muncul di bagian bawah video yang akan kamu tonton.

tips cara memasukan subtitle ke film secara permanen  terbaru 2017

2. Lanjutkan saja setelah muncul seperti pada gambar dibawah ini pilih file > open kemudian carilah file subtitle berbahasa Indonesia yang sudah berhasil kamu download di website maupun situs penyedia subtitle tersebut, pastikan kamu mengetahui letak directory dimana kamu menaruh file subtitle tersebut pada hp android atau pada komputer anda.

tips cara memasukan subtitle ke film di android terbaru 2017

3. Setelah ketemu file .srt (subtitle ripping types text) atau maupun file subtitle bersangkutan lalu langsung saja open atau buka file srt tersebut.

tips cara memasukan subtitle ke video mp4  terbaik 2017

4. Pada modul di bawah ini silakan Anda atur atau acak untuk menentukan pada durasi tertentu untuk memastikan tingkat kecocokan atau pas tidaknya antara subtitle yang tersedia dengan video player yang akan diberikan subtittle bersangkutan tersebut dan untuk menggeser subtitle mungkin terlalu cepat atau terlalu lambat atau kelewatan anda lakukan syncronisasi saja pada tombol sync atau anda bisa menggunakan tanda panah kiri dan kanan pada subtitle explorer tersebut.

tips cara memasukkan subtitle ke film windows media player  terbaik 2017

5. Dan silakan Anda coba  Click  pada  durasi tertentu  untuk memunculkan subtitle ke bagian bawah pada video bersangkutan tersebut dan jika dirasa sudah pas silakan Anda tekan tombol checklist pada bagian atas subtitle Explorer atau Anda bisa melihat tanda panah pada gambar yang saya kasih nama save.

tips cara membuat subtitle pada video  movie terbaik 2017

6. Lalu jika sudah selesai maka setelah subtitle yg anda miliki sudah bisa anda masukkan dan gabungkan ke film tersebut anda sudah memiliki film yang otomatis menggunakan subtitle dan tersimpan secara permanen.

tips cara menggabungkan subtitle dengan film mkv terbaik 2017

Tutorial ini ditujukan untuk menggabungkan subtitle tertentu dengan bantuan GOM Player untuk menghasilkan sebuah film dengan subtitle Tertanam secara otomatis atau bisa dikatakan bahwa film tersebut sudah memiliki subtitle bahasa Indonesia secara permanen dan untuk membuktikan Apakah subtitle tersebut menempel permanen pada film bersangkutan tersebut Anda bisa mencoba menutup film atau video tersebut lalu kemudian Anda hapus juga file subtitle yang sudah anda masukan (srt file) lalu kemudian Anda buka lagi video maupun film tersebut maka secara permanen film dan video tersebut sudah memiliki subtitle bahasa Indonesia dan selamat mencobanya.

Video Player Yang Support Untuk membuka file srt lainnya berdasarkan dan menurut system operasi; MPlayer, BS.Player, CyberLink PowerDirector 15 Ultra, CyberLink PowerDVD 16, Microsoft Windows Media Player with VobSub plugin, VideoLAN VLC media player, Media Player Classic, Aegisub, Jubler (Pengguna Windows). MPlayer, SubCleaner, Aegisub, Sears, VideoLAN VLC media player (pengguna mac). MPlayer, Aegisub, VideoLAN VLC media player (pengguna linux). olimsoft OPlayer (pengguna ios). J2 Interactive MX Player (pengguna android).

Baca: Cara Mengedit dan Membuat Subtitle Berbahasa Indonesia Sendiri di Laptop

Itulah Rangkaian Kata yang bisa kami utarakan dengan tips dan trik cara menggabungkan atau membuat subtitle bahasa Indonesia ke dalam film dan video dengan Gom Player terbaru 2017 Terima kasih atas kunjungannya dan selamat mencobanya dan jika tips dan trik yang kami bagian bermanfaat silahkan anda bookmark website bercinta Anda ini terima kasih.

:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)